Sabtu, 22 Mei 2010

apa itu cfc dan kenapa ia bisa merugikan bumi?

Para ilmuan telah menemukan lubang di lapisan pelindung ozon,sejenis oksigen,menyaring lebih dari 90% sinar mata hari yang berbahaya.
lubang di lapisan ozon ini konon disebabkan oleh penggunaan zat kimia
yang disebut dengan nama cholorofluorocarbons(cfc).
zat ini sangat lazim di pakai,dilemari pembeku dan pendingin sampai
kaleng semprot aerosol.penggunaan cfc saat ini telah di larang,tetapi
akan memakan waktu yang sangat lama untuk memperbaiki ozon bumi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar